PROFIL PROGRAM KOMPETENSI PEMASARAN
VISI
Dengan Ilmu Pemasaran dapat menghasilkan lulusan yang berkualitas siap pakai, dan yang mempunyai daya saing tinggi serta meningkatkan jiwa Wirausaha.
Misi
1. Menciptakan siswa siswi yang aktif, kreatif dan inovatif dalam bidang pemasaran secara digital
2. Menguatkan komitmen intelektual demi kemajuan praktik dan ilmu pemasaran
3. Menyelenggarakan pendidikan dan latihan yang kompeten di bidang pemasaran
SMK Negeri 1 Sorong membukakompetensi Pemasaran dan konsentrasi keahlian Bisnis Ritel dianggap paling relevan dengan dunia industry dan dunia kerja saat ini.
Adapun guru-guru ( Jurusan) yang mangajar pada Kompetensi Pemasaran konsentrasi Bisnis Ritel yaitu:
1. Magda Sihombing ,S.E
2. Abdul Aziz , S.E
3. Jurike Kawonal
4. Retno Pratiwi, S.Pd
A. Program Keahlian Pemasaran
1. Tujuan Program Keahlian
Tujuan program keahlian Pemasaran adalah:
a. Mewujudkan program keahlian Pemasaran sebagai program keahlian yang unggul dan berkarakter Pancasila
b. Menyiapkan lulusan yang memiliki jiwa marketing yang sesuai dengan kebutuhan industri (DIDUKA).
c. Menyiapkan lulusan yang memiliki kopetensi pramuniaga, kasir yang mandiri dan kreatif.
d. Menjadi seorang enterpreneur
e. Menyiapkan peserta didik yang dapat memahami proses bisnis dalam industri ritel.
f. Memahami tahapan operasional marketing secara menyeluruh dan memberikan pelayanan prima ( excellent service )
Bidang pekerjaan dari program keahlian Pemasaran adalah:
a. Tenaga Pemasaran
b. Pramuniaga
c. Kasir
d. Pengelola gudang
e. Tenaga administrasi penjualan dan pembelian
f. Perantara dagang
g. Staf keuangan
h. Custumer service
i. Pengusaha/Wirausahawan
j. Sosial media market
Adapun mata pelajaran yang akan didapatkan/dipelajari pada Program keahlian Pemasaran adalah sebagai berikut.
KEJURUAN
1. Matematika Kejuruan
2. Bahasa Inggris dan /atau Bahasa Asing Lainnya Kejuruan
3. Informatika
4. Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial
5. Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial
Kejuruan/Jurusan
a. Dasar-dasar Pemasaran
b. Konsentrasi Keahlian Bisnis Ritel
1) Ekonomi bisnis dan administrasi umum
2) Marketing
3) Customer service
4) Lomunikasi Bisnis
5) Pengelolaan bisnis Riitel
6) Strategi marketing visual merchandising
7) Pengemasan dan Pendistribusian Produk
8) Administrasi Transaksi
6. Proyek Kreatif dan Kewirausahaan
7. Praktek Kerja Lapangan
8. Mata Pelajaran Pilihan
9. Mata Pelajaran Pilihan Bisnis Online
Mitra Dunia Industri dan Dunia Kerja Pemasaran
1. PT Sumber Alfaria Trijaya (Alfamart) Sorong
2. SAGA Supermarket dan Dep. Store Jalan Jend. A. Yani Kuda Laut klademak Sorong
3. PT. Ramayana Lestari Sentosa Supermarket Jalan Jend. A. Yani
4. Jupiter Departemen Store Jln Sumgai Maruni Km 10
5. Kantor Perindag Jln Baru Sorong